PELATIHAN MENANAM HIDROPONIK
Mar 18, 2025
Di penghujung bulan Ramadhan tahun ini GKNS Agape hadir menjalin silahturahmi dengan warga muslim dengan berbagi takjil, Buka Bersama dan pembagian bingkisan lebaran kpd masyarakat sekitar gereja, tokoh masyarakat dan kelurahan Curug serta Muspika Kecamatan Curug.
Kiranya kesaksian kasih Gereja Agape dpt menghadirkan kedamaian dan kebersamaan ditengah2 masyarakat di mana gereja kita berada.